Dosa-dosa Saya di Gelombang KeduaMood saya sedikit rusak begitu tahu hanya saya yang tak kunjung mendapat surel pemberitahuan untuk jadwal vaksinasi. Maklum, grup kantor kian riuh dengan informasi orang-orang yang lebih dulu beruntung mendapat surel dari Polda DIY untuk ikut kegiatan vaksin akbar—yang notabene saya adalah informan mereka. Duh, padahal saya sedang menikmati liburan terakhir …
















