Malang dari hari ke hari seolah semakin sesak dengan lalu lalang manusia dan urusannya. Lampu lalu lintas dan kendaraan menjadi bagian hidup yang tak bisa dilepaskan. Sesak, panas, dan keringat menjadi gambaran Malang kala siang maupun malam hari. Di tengah sesak dan hiruk pikuk tersebut untungnya Malang memiliki segudang tempat rekreasi yang mampu menjadi penawar …







