Makan siang kali ini digantikan dengan pempek. Pempek bagi sebagian besar orang hanya kudapan sampingan alias bukan makanan pokok, begitu juga buat saya. Namun setelah paham mengenai efek samping konsumsi gula berlebih dari sebuah film dokumenter, saya mencoba memotong asupan karbo terutama nasi putih dan mengatur kadar glukosa dalam tubuh saya. Meski sedikit sulit mengatur …
















